TENTANG KAMI
Berdiri pada lahan seluas 45.000 meter persegi, PT Plastindo Sumber Rejeki ( PSR ) memiliki legalitas resmi dan lengkap sebagai produsen biji plastik recycle.


Hasil berkualitas, kapasitas produksi maksimal, dengan mesin berteknologi tinggi.

Stock aman terjaga. Kapasitas produksi yang tinggi dengan rerata 40 ton perhari membuat stock biji plastik selalu tersedia.

Kami menghadirkan solusi ekonomis tanpa mengorbankan kualitas. Biji plastik daur ulang kami cocok untuk berbagai kebutuhan industri, dengan performa tinggi dan ramah lingkungan.

Kami memiliki armada pengiriman sendiri yang secara regular setiap hari siap mengirimkan produk tepat waktu.

Kami bangga menjadi bagian dari solusi ramah lingkungan dengan memproduksi biji plastik daur ulang berkualitas tinggi. Melalui proses berkelanjutan, kami membantu mengurangi limbah plastik, menghemat sumber daya, dan mendukung industri yang peduli lingkungan.